Sejarah Tan Saril



Kampung Tan Saril merupakan salah satu kampung yang masuk dalam Kecamatan Bebesen sejak tahun 1960-an, pada tahun 1967 Kampung Tan Saril sudah dinyatakan defenitif. Pada tahun 1990-an Kampung Tan Saril memekarkan dua kampung yang dulunya masuk menjadi dusun yang kini bernama Kampung Pendere Saril dan Kampung Sadong Jurumudi.

Kampung Tan Saril defenitif dipimpin pertama oleh Reje Kampung yang bernama Bapak Ali Hasan, namun awalnya Kampung Tan Saril sebelum defenitif dipimpin oleh Bapak M. Zainal Hasbi. Pemilihan Reje Kampung secara demokrasi pertama dilakukan pada tahun 2008, hingga saat ini jumlah Reje Kampung sebanyak 6 orang.




Tan Saril

Alamat
Jalan Takengon – Isaq, No. Kampung Tansaril, Kec. Bebesen – Aceh Tengah, Kode Pos 24552
Phone
082363626789
Email
[email protected]
Website
tansaril.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

16.553